4+ Manfaat Mangga Bagi Kesehatan

4+ Manfaat Buah Mangga Bagi Kesehatan

Kali ini, Team Siherbal akan membahas mengenai tentang beberapa manfaat mangga bagi kesehatan tubuh kita.

Manfaat

Jus buah mangga memiliki kandungan nutrisi yang cukup tinggi.

Sehingga minuman sehat yang satu ini mampu mencegah berbagai penyakit seperti berikut ini:

1. Mencegah Kanker

Jus mangga mengandung pektin, serat makanan yang larut dan efisien menurunkan kadar kolesterol dalam darah. Kandungan tersebut juga dapat mencegah perkembangan sel kanker prostat.

Menurut hasil sebuah penelitian The European Prospective Investigation of Cancer menemukan adanya hubungan kuat antara buah mangga yang dijadikan jus untuk menurunkan risiko kanker, khususnya pada saluran pencernaan.

2. Menurunkan Kolesterol Jahat dan Menjaga Kesehatan Jantung

Kolesterol

Jus buah mangga memiliki vitamin C dan serat tinggi, sehingga dapat membantu menurunkan kadar kolesterol jahat. 

Minuman sehat ini juga kaya kalium yang amat dibutuhkan tubuh. 

Kandungan kalium di jus mangga berfungsi menyeimbangkan sel cairan tubuh guna mengontrol tekanan darah dan detak jantung. 

Sehingga jus mangga dipercaya mampu menurunkan kolestrol dan meningkatkan kesehatan jantung.

3. Mengatasi Obesitas

Obesitas

Manfaat lain dari jus mangga adalah mencegah obesitas. 

Jus buah mangga mengandung serat tinggi yang dapat melancarkan pencernaan, serta bisa menurunkan kalori.

Jus mangga berperan penting untuk menghilangkan masalah gangguan pencernaan seperti sembelit atau susah buang air besar.

Sebab, jus mangga mengandung bahan bioaktif guna meningkatkan fungsi sistem pencernaan.

4. Menyembukan Anemia

Anemia

Jus mangga dipercaya dapat menyembuhkan anemia atau kekurangan sel darah. 

Mengapa demikian?

Jus buah mangga memiliki zat besi yang berperan dalam membantu menghilangkan anemia dengan meningkatkan jumlah sel darah merah dalam tubuh.

Rangkuman Manfaat Mangga

Jus mangga tidak hanya mampu mencegah dan mengatasi penyakit kronis, tetapi minuman sehat ini juga bermanfaat bagi kesehatan tubuh seperti berikut ini:

  1. Membantu menurunkan berat badan
  2. Meningkatkan kekebalan tubuh
  3. Mengurangi diabetes
  4. Menyehatkan tulang, otot dan sendi
  5. Mencegah asma
  6. Mencegah panas dalam
  7. Menunda penuaan dan terlihat awet muda
  8. Mengatasi masalah pencernaan
  9. Menghilangkan sel kulit mati
  10. Mendorong terbentuknya kolagen
  11. Meredakan iritasi kulit
  12. Mencegah jerawat
  13. Menjaga kesehatan rambut
  14. Menurunkan tekanan darah
  15. Menjaga kesehatan mata
  16. Meredakan sembelit

Referensi (resource):

0 0 votes
Article Rating
Subscribe
Notify of
guest

0 Comments
Oldest
Newest Most Voted
Inline Feedbacks
View all comments
0
Would love your thoughts, please comment.x
()
x